Inilah 10 Shinobi Paling Jenius di Anime Naruto
Konten [Tampil]
10 Shinobi Jenius Dalam Serial Anime Naruto |
Dalam serial anime Naruto banyak shinobi yang memiliki kemampuan luar biasa dalam bertarung, contohnya adalah sasuke yang memiliki mata sharingan yang bisa dibilang sangat kuat, madara uchiha yang mampu mengatasi gabungan lima kage pada saat perang dunia shinobi ke-empat.
Namun dibalik semua kehebatan para shinobi itu ada sisi lain dibaliknya yaitu shinobi yang memiliki kemampuan berfikir jenius. Dengan kemampuan berfikir jenius para shinobi ini mampu mengantisipasi dan menyelesaikan permasalahan yang ada pada dunia shinobi, siapa saja mereka? berikut adalah 10 Shinobi Paling Jenius di Anime Naruto.
1. Sakumo Hatake
Sakumo hatake adalah ayah kandung dari kakashi hatake, sakumo hatake dikenal oleh warga konoha memiliki otak yang sangat jenius. Bahkan sakumo hatake bisa mengalahkan 2 ninja dari sunagakure (ayah dan ibu sasori) sekaligus dalam satu kesempatan yaitu pada saat perang dunia shinobi ke dua.Namun sayang, ketenarannya yang luar biasa itu sirna ketika ia dituduh sebagai dalang kerugian konoha pada perang dunia shinobi. Semua itu karena sakumo hatake lebih memiliki menyelamatkan teman-temannya daripada menyelesaikan misi, padahal dalam aturan shinobi saat itu misi lebih penting dari segalanya termasuk nyawa sekalipun.
Karena tekanan dari masyarakat desa, sakumo hatake pun memutuskan untuk mengakhiri hidupnya dengan cara bunuh diri di depan anaknya yaitu kakashi hatake.
2. Kakashi Hatake
Kakashi hatake adalah anak dari sakumo hatake, sama seperti ayahnya sakumo, kakashi memiliki otak yang sangat jenius. Bahkan dengan kejeniusannya ini kakashi hatake bisa menggunakan mata sharingan yang ia peroleh dari obito uchiha untuk meniru 1000 jutsu lawan.3. Shikaku Nara
Shikaku nara adalah ayah kandung dari shikamaru nara, shikaku nara dikelan penduduk desa konohagakure karena kejeniusannya, namun semua itu memang sudah hal umum karena klan Nara memang dikenal sangat jenius.Dengan kejeniusannya ini shikaku nara dipercaya sebagai ahli strategi pada perang dunia shinobi keempat, dengan kemampuannya itu ia berhasil menyelamatkan banyak nyawa saat perang shinobi berlangsung.
4. Shikamaru Nara
Shikamaru Nara merupakan anak kandung dari shikaku nara, sama seperti ayahnya shikamaru juga memiliki pemikiran jenius dibanding shinobi-shinobi lainnya.Bahkan dengan kejeniusannya ia bisa menjadi chuunin lebih cepat saat teman-teman se usianya masih mengikuti ujian chuunin.
5. Itachi Uchiha
Itachi uchiha adalah salah satu ninja yang berasal dari klan uchiha namun memiliki kejeniusan yang luar biasa. Kejeniusannya ini ia buktikan dengan berhasilnya ia menjadi genin saat berusia 6 tahun dan pada saat usia 13 tahun ia sudah menjadi pemimpin pasukan khusus anbu.Selain itu jutsu tsukoyomi milik itachi uchiha sangat ditakuti lawan karena jutsu miliknya memlebihi jutsu tsukoyomi milik klan uchiha lainnya.
6. Minato Namikaze
Minato namikaze dikenal jenius karena ia berhasil menciptakan jutsu-jutsu yang mengagumkan dan sulit untuk dipelajari. Selain itu ia juga dikenal sebagai ninja yang cepat memutuskan dan megnanalisa sesuatu dalam keadaan apapun.7. Hiruzen Sarutobi
Berikutnya adlaah hiruzen sarutobi, ia dikenal sebagai hokage ketiga dan sang profesor. Sebutan ini memang terdengan agak berlebihan bagi seorang shinobi, tapi semua itu memang melekat pada sang hokage ketiga ini.8. Tobirama Senju
Tobirama senju merupakan adik dari sang dewa shinobi hashirama senju, tobirama dikenal shinobi yang jenius karena kemampuannya menciptakan berbagai jutsu. Hal ini ia buktikan dengan jutsunya yang bisa mengeluarkan air walaupun disitu tidak ada sumber air, selain itu ia adalah pencipta dari jutsu Edo Tensei yaitu jutsu yang bisa membangkitkan orang yang sudah mati.9. Orochimaru
Orochimaru adalah shinobi kriminal tingkat S, ia juga dikenal sebagai salah satu sannin legendaris selain jiraiya dan tsunade. Orochimaru dikenal jenius karena ia sering mengadakan percobaan yang bisa dibilang sangat mengerikan dan aneh.10. Kabuto Yakhusi
Shinobi terakhir yang memiliki lebel jenius adalah kabuto yakhusi, kabuto adalah karakter yang tidak jelas asal-usulnya, sejak kecil ia hidup dalam panti asuhan. Namun dibalik nasibnya yang malang ia ternyata mempunyai otak yang jenius dan hal inilah yang membuat orochimaru tertarik dengan kabuto yakhusi.Kejeniusan kabuto juga dibuktikan dengan berhasilnya ia mengembangkan jutsu yang fenomenal yaitu Edo tensei, dimana jutsu ini awalnya diciptakan oleh tobirama senju kemudian ia mengembangkan jutsu ini hingga menjadi jutsu yang mematikan.
Bagaimana menurut kalian, apakah kalian setuju dengan ulasan diatas. Jika kalian setuju silahkan kalian share untuk berbagai tapi jika kaliana tidak setuju silahkan tulis alasan kalian di kotak komentar.
yang terjenius itu...
ReplyDelete1.tobirama senju
2.hiruzen sarutobi
3.minato namikaze
4.itachi uchiha
5.shikaku nara
6.shikamaru nara
7.orochimaru
8.kakashi hatake
9.neji hyuuga
10.kabuto yakushi
Bukan kalian semua salah ..yg benar adalah Itachi Uchiha ... bahkan masashi kisomoto pun mengakuinya.. lewat alur ceritanya... jadi bukan rahasia lagi Itachi di identikkan dengan burung gagak
ReplyDelete