Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Akankah Naruto Mampu Menguasai Shin Susenju, Jutsu Seribu Tangan Dewa

Konten [Tampil]
Naruto telah menerima kekuatan dari hagoromo otsutsuki, dengan kekuatan yang diterimanya ia mmapu berevolusi menjadi dewa ashura dalam wujud bijuu. Akankah naruto mampu menguasai jutsu yang sangat legendaris yaitu shin susenju.
Gambar Hasirama senju mengeluarkan jutsu shin susenju

Saat ini shinobi yang kekuatannya sejajar dengan sang dewa shinobi (Hashirama senju) hanya ada 2 shinobi, mereka adalah sasuke uchiha dan naruto uzumaki yang keduanya mendapatkan kekuatan dari hagoromo otsutsuki. Setelah mendapatkan kekuatan dari hagoromo otsutsuki sasuke mampu membangkitkan rinnengan dan naruto mendapatkan kekuatan sage of six path.





Dengan kekuatan seperti itu naruto berhasil mencapai mode rikudou setelah mendapatkan chakra dari hagoromo, akan tetapi sampai saat ini naruto belum pernah memperlihatkan kekuatan dari mode rikudou iti sendiri.

Berbeda dengan ashura otsutsuki dulu yang berhasil mencapai modde rikudou ini dan tiba-tiba ia bisa mengeluarkan shin susenju (jutsu seribu tangan dewa) dimana jutsu ini berupa patung yang terbuat dari tanah dan memiliki seribu tangan. Hal ini sangat mengejutkan sekali, alasanya adalah ashura yang sama sekali tidak bisa menggunakan atau mempunyai kekuatan elemen kayu tapi bisa menggunakan jutsu ini.

Akankah naruto juga mampu menggunakan jutsu yang bernama shin susenju ini, kemungkinan besar naruto akan mampu menguasai jutsu ini. Hal ini terlihat saat naruto bertarung dengan sasuke pada Last Episode Naruto di lembah kematian.

Pada saat itu naruto berhasil mengaktifkan mode ashura kurama, dimana dalam mode tersebut kurama terlihat seperti dewa ashura. Dimana dewa ashura dalam mitologi agama hindu berwujud memiliki 3 wajah dan 3 tangan.


Naruto telah menerima kekuatan dari hagoromo otsutsuki, dengan kekuatan yang diterimanya ia mmapu berevolusi menjadi dewa ashura dalam wujud bijuu. Akankah naruto mampu menguasai jutsu yang sangat legendaris yaitu shin susenju.
Kurama dalam mode ashura

Menurut manganesa, mede ashura ini adalah dasar dari mode shin susenju versi daris naruto sendiri. Kemungkinan naruto menguasai jutsu ini juga diperbesar dengan adanya sel hashirama yang tertanam di tubuh naruto yaitu pada tangan kanannya yang selalu ditutupi perban.




Bagaimana, apakah kalian setuju dengan ulasan yang berjudul " Akankah Naruto Mampu Menguasai Shin Susenju, Jutsu Seribu Tangan Dewa ". Jika kalian setuju silahkan kalian share untuk berbagi kesesama Navers, tapi jika kalian tidak setuju silahkan tulis pendapat kalian di kotak komentar.

2 comments for "Akankah Naruto Mampu Menguasai Shin Susenju, Jutsu Seribu Tangan Dewa"

  1. kemungkinan bisa sob, salnya tangan kurama sudah bisa banyak. cuma blm sampe 1000 aja hehe

    ReplyDelete
    Replies
    1. Kalo bisa itu bakal jadi jutsu yang mengerikan ya sob. :D

      Delete

Silahkan tulis pendapat kalian tentang postingan diatas.. !!